• MA RAUDHATUL JANNAH PALANGKA RAYA
  • Dari dan Untuk Semua Golongan

Pencak Silat PSHT Raudhatul Jannah Tampil di Upacara Hari Santri Nasional 2022

Palangka Raya (Humas) - Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) tahun 2022 yang diselenggarakan oleh pemerintah Kota Palangka Raya turut dimeriahkan dengan atraksi Pencak Silat PSHT Pondok Pesantren Raudhatul Jannah, Sabtu (22/10/22). Di halaman Kantor Walikota jalan Tjilik Riwut Km.5,5 Palangka Raya.

Atraksi tersebut ditampilkn setelah pelaksanaan upacara HSN. PSHT  kepanjangan dari Persatuan Setia Hati Terate yang merupakan salah satu bagian dari ikatan pencak  silat Indonesia. PSHT didirikan oleh Ki Hadjar Hardjo Oetomo pada tahun 1922 dan berkembang hingga sekarang. 

Saat dikomfirmasi tim Humas melalui WhatsApp, Pembina pencak silat Eden Ditrio Wicaksono mengatakan PSHT Komisariat Raudhatul Jannah adalah salah satu wadah mengembangkan ilmu keorganisasian santri sekaligus tempat berproses dan mengukir prestasi pencak silat di ruang lingkup Pontren Raudhatul Jannah.

“Alhamdulillah Pencak Silat PSHT mendapatkan amanah menjadi bagian pengisi acara dalam penampilan atraksi di upacara Hari Santri Nasional tahun ini. Dengan ini semoga pencak silat PSHT Raudhatul Jannah semakin dikenal dan akrab dikalangan santri," tutur Eden.

Berikut daftar nama santri yang memiliki prestasi yang juga tergabung dalam atraksi pencak silat PSHT di HSN tingkat kota Palangka Raya tahun 2022 adalah :

1. Muhammad Pebrianto, Juara 1 lomba pencak silat pelajar antar provinsi se- Kalimantan Tengah

2. Yoshua Suria, Juara 1 lomba pencak silat pelajar antar provinsi se- Kalimantan Tengah

3. Ahmad Rifani, Juara 3 Pencak silat Danrem se- Kalimantan Tengah

4. Fadli, Juara 3 pencak silat  pekan pelajar se-kota Palangka Raya

5. Risma, Juara 3 pencak silat  pekan pelajar se-kota Palangka Raya

6. Dea, Juara 2 Pencak silat Championship 1 dan 2  se-kota Palangka Raya.

 

Kontributor :  Nur Hidayah

Editor :  EAR

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Penerimaan Siswa Baru MA Raudhatul Jannah Palangka Raya TP 2023/2024

Penerimaan Siswa Baru dibuka dari bulan Februari sampai dengan Juni 2023 untuk Pengisian formulir Pendaftaran Peserta Didik Baru silakan klik link berikut ini : http://tinyurl.com/PPD

10/03/2023 00:04 - Oleh Administrator - Dilihat 604 kali
MTs dan MA RadJa Bersama Puskesmas Kereng Bengkirai Dukung Gernas Aksi Bergizi

Palangka Raya (Humas) - Peserta didik (Pesdik) MTs dan MA Raudhatul Jannah Palangka Raya berbaur dalam  kegiatan Gerakan Nasional Aksi Bergizi bersama tim tenaga kesehatan (nakes)

31/10/2022 15:59 - Oleh Administrator - Dilihat 377 kali
Ratusan Santri Pontren RadJa Ikuti Upacara HSN di Halaman Kantor Walikota

Palangka Raya (Humas) - Upacara Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) merupakan kegiatan yang ditetapkan secara resmi oleh Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) yang di peri

24/10/2022 16:34 - Oleh Administrator - Dilihat 380 kali
Peringatan Maulid Nabi Momentum Meneladani Akhlak Rasulullah

Palangka Raya (Humas) - Maulid Nabi Muhammad adalah peringatan kelahiran Nabi pada 12 Rabiul Awal yang dilakukan oleh umat Islam diseluruh dunia sebagai bentuk penghormatan dan kecintaa

16/10/2022 18:19 - Oleh Administrator - Dilihat 310 kali
MA RadJa Terima Mahasiswa PM2 FTIK IAIN

Palangka Raya (Humas) - Kepala MA Raudhatul Jannah H. Rafi’i didampingi Wakamad Bidang Kurikulum, Kanti Rahayu menerima kedatangan Mahasiswa Praktek Mengajar 2 (PM2) Fakultas Tarb

14/10/2022 07:20 - Oleh Administrator - Dilihat 342 kali
Boyong Gelar Juara, MA Radja Melenggang ke OBA Nasional

Palangka Raya (Humas)  - Rangkaian seleksi Olimpiade Bahasa Arab ke-5 mulai dari tingkat satuan pendidikan, tingkat kota Palangka Raya hingga perjuangan kompetisi sampai di tahap p

07/10/2022 18:34 - Oleh Administrator - Dilihat 364 kali
Dua Pesdik MA Radja Lolos Seleksi KSM Tingkat Kota

Palangka Raya (Humas) -  Pengumuman hasil Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tahun 2022 tingkat kabupaten/kota secara serentak di umumkan melalui website online kemenag https://ksm.kem

07/10/2022 18:32 - Oleh Administrator - Dilihat 428 kali
MA RadJa Seleksi Siswa untuk KSM dan Olimpiade Bahasa Arab Tingkat Satuan Pendidikan

Palangka Raya (Humas) - Peserta didik MA Raudhatul Jannah mengikuti kegiatan seleksi untuk Kompetisi Sains Madrasah (KSM) dan Olimpiade Bahasa Arab tingkat satuan pendidikan yang dilaks

07/10/2022 18:29 - Oleh Administrator - Dilihat 453 kali
Wisuda Tahfidz ke-4 dan Peringatan Isra Mi'raj

Palangka Raya (Humas) - Menyatukan momen peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1443 Hijriyah sekaligus menggelar wisuda tahfidz Alqur’an ke IV merupakan peristiwa yang pa

06/02/2022 08:24 - Oleh Administrator - Dilihat 930 kali
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) MA Raudhatul Jannah Palangka Raya Tahun 2022

 Pengisian formulir Pendaftaran Peserta Didik Baru silakan klik link berikut ini : https://forms.gle/uDyfZWybWWGwg9uf7   atau menghubungi nomor WhatsApp 08125112874

03/02/2022 23:18 - Oleh Administrator - Dilihat 1789 kali